Perancangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya Sebagai Sumber Listrik Pada Alat Pengusir Hama Otomoatis

Kamilin, D.T.I Perancangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya Sebagai Sumber Listrik Pada Alat Pengusir Hama Otomoatis.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
DT INSANIL KAMILIN_opt.pdf

Download (3MB)

Abstract

Energi surya adalah energi yang berasal dari sinar dan panas matahari. Energi ini akan dikonversikan ke bentuk energi listrik menggunakan photovoltaic (PV). Energi listrik yang dihasilkan dapat dimanfaatkan pada alat pembasmi hama yang terdiri dari: Arduino Nano, Sensor HC-SR04, LCD 16x2, rangkaian frekuensi generator dan tweeter ultrasonik. Alat tersebut memiliki kapasitas total daya sebesar 12,16 Watt dan akan menggunakan panel surya 15 WP tipe monokristalin, solar charger controller (SCC) tipe PWM 10 AH, Baterai Litihium ion berkapasitas 3,7 Volt 2,2 AH. Alat dirancang agar dapat bekerja secara otomatis sehingga dapat digunakan untuk areal sawah yang jauh dari jangkauan PLN

Item Type: Article
Divisions: Faculty of Science and Technology > Agroteknologi
Depositing User: putra
Date Deposited: 16 Jun 2022 02:36
Last Modified: 16 Jun 2022 02:36
URI: http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/374

Actions (login required)

View Item
View Item