Alief, Fajar Pengaruh Kualitas Pelayanan dan Emotional Branding Terhadap Kepuasan Pelanggan Di Hotel GranDhika Setiabudi Medan.
FAJAR ALIEF.pdf - Published Version
Download (14MB)
Abstract
PT Adhi Karya Tbk (ADHI) adalah perusahaan yang bergerak di bidang
konstruksi di Indonesia. Hotel GranDhika Setiabudi Medan adalah sebuah hotel
bintang 4 kedua yang dimiliki oleh PT. Adhi Karya (Persero) Tbk setelah Hotel
GranDhika Iskandarsyah Jakarta. Hotel ini berlokasi di Jl. Dr. Mansyur No. 169
Medan. Pengumpulan data dengan menyebarkan kuesioner / angket kepada
responden 140 orang. Model yang digunakan dengan Regresi Linier Berganda dan
diolah melalui SPSS Ver, 24.0. Hasil dari gabungan variabel kualitas pelayanan,
emotional branding secara bersama-sama (simultan) berpengaruh positif dan
signifikan terhadap kepuasan pelanggan (nilai koefisien Fhitung > Ftabel 10.009 >
3.06 pada signifikan 0.00 < 0.05). Maka hipotesis (H4) sebelumnya diterima.
Bahwa angka adjusted R Square 0.115 yang dapat disebut koefisien determinasi
yang dalam hal ini berarti 11.5% kepuasan pelanggan dapat diperoleh dan
dijelaskan oleh kualitas pelayanan, dan emotional branding. Sedangkan sisanya
100% - 11.5% = 88.5% dijelaskan oleh faktor lain atau variabel diluar model,
seperti faktor kepercayaan, citra merek, dan lain-lain.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualiatas Pelayanan, Emotional Branding dan Kepuasan Pelanggan |
Divisions: | Faculty Social Sciences > Ekonomi Pembangunan |
Depositing User: | bancin bancin |
Date Deposited: | 18 Jun 2022 02:14 |
Last Modified: | 18 Jun 2022 02:14 |
URI: | http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/1212 |