Perancangan Sistem Pencatatan Meteran Air Konsumen Berbasis Android Menggunakan QR-Code

Tama Banjarnahor, Rona Perancangan Sistem Pencatatan Meteran Air Konsumen Berbasis Android Menggunakan QR-Code.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
RONA TAMA BANJARNAHOR, 1924370696 Kom.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Meter air adalah suatu alat yang digunakan untuk mengukur banyaknya
volume air minum yang digunakan oleh pelanggan. Petugas catat meter
melakukan pengukuran dalam kurun waktu satu bulan untuk mencatat angka yang
tertera pada meter air. Dengan perkembangan teknologi maka pencatatan meteran
air juga berkembang yaitu dengan adanya perubahan pencatatan manual menjadi
berbasis android menggunakan Qrcode. Proses pencatatan meteran air berbasis
android menggunakan Qrcode sangat dibutuhkan di kalangan masyarakat, dimana
selama ini semua proses pencatatan meteran air di desa Sileang Kec.
Doloksanggul masih manual. Android adalah sistem operasi yang digunakan
untuk perangkat mobile. Qrcode merupakan kode matriks yang dapat diisi
data/informasi dan diperlukan Qrcode Scanner untuk dapat membaca informasi di
dalam QR Code tersebut. Pada penelitian ini akan dilakukan pengujian untuk
mempermudah petugas pencatat meter air dilapangan agar data yang disampaikan
realtime dan akurat.

Item Type: Article
Additional Information: Sistem Manajemen, QR Code, Android
Divisions: Faculty of Science and Technology > Arsitektur
Depositing User: Unnamed user with email efa@pancabudi.ac.id
Date Deposited: 20 Jun 2022 03:22
Last Modified: 20 Jun 2022 03:22
URI: http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/1617

Actions (login required)

View Item
View Item