Sistem Pendukung Keputusan Dalam Menentukan Jumlah Persedian Stok Obat Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW)

Triyatni, Yayuk Sistem Pendukung Keputusan Dalam Menentukan Jumlah Persedian Stok Obat Dengan Menggunakan Metode Simple Additive Weighting (SAW).

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
Yayuk.pdf - Published Version

Download (6MB)

Abstract

Apotek Eden Farma Batang Pane II Padang Lawas Utara mengalami
peningkatkan dan lonjakan pasien BPJS, mengakibatkan meningkatnya konsumsi
obat-obat dari waktu ke waktu yang mengalami stok persedian obat habis. Maka
jumlah stok dapat mempengaruhi keuntungan dan kerugian yang terjadi di semua
perusahaan. Sering kali masalah yang timbul di sebuah perusahaan karena
adanya penumpukan obat yang berlebih dan persediaan obat tidak stabil. Proses
pemesanan seperti itu dianggap kurang, karena hanya mengandalkan
persediaan obat di apotek yang kekurangan pasokan. Jika obat habis, pesanan
akan diproses secara normal. Melihat dari permasalahan yang ada pada Apotek
tersebut maka dibutuhkan suatu sistem pendukung keputusan dengan
menggunakan metode logika Simple Additive Weighting (SAW).
Sistem Pendukung Keputusan (sistem pendukung keputusan) berbasis
computer yang ditujukan untuk membantu mengambil keputusan dengan
memanfaatkan data dan model tertentu untuk memecahkan berbagai persoalan
yang tidak terstruktur alternatif pada semua atribut. Metode Simple Additive
Weighting (SAW) membutuhkan proses normalisasi matriks keputusan (X) ke
suatu skala yang dapat diperbandingkan dengan semua rating alternatif yang
ada alternatif pada semua atribut. Metode Simple Additive Weighting (SAW)
membutuhkan proses normalisasi matriks keputusan (X) ke suatu skala yang
dapat diperbandingkan dengan semua rating alternatif yang ada.
Hasil penelitian didapatkan berupan penentuan persediaan obat dengan
cepat dan akurat dengan menggunakan sistem berbasis desktop

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Apotik, Sistem Pendukung Keputusan, SAW, Obat
Divisions: Faculty of Science and Technology > Teknik Komputer
Depositing User: Unnamed user with email efa@pancabudi.ac.id
Date Deposited: 20 Jun 2022 03:38
Last Modified: 20 Jun 2022 03:38
URI: http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/1646

Actions (login required)

View Item
View Item