ANALISIS PENGARUH BANTUAN SOSIAL PROGRAM KELUARGA HARAPAN TERHADAP KESEJATERAAN MASYARAKAT KOTA TEBING TINGGI

CHOLIFAH, NUR (2022) ANALISIS PENGARUH BANTUAN SOSIAL PROGRAM KELUARGA HARAPAN TERHADAP KESEJATERAAN MASYARAKAT KOTA TEBING TINGGI. Other thesis, Fakultas Sosial Sains.

[thumbnail of NUR CHOLIFAH, 181521008.pdf] Text
NUR CHOLIFAH, 181521008.pdf

Download (5MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh kesejahteraan para keluarga penerima manfaat (KPM) dari program keluarga harapan (PKH) agar masyarakat mampu meningkatkan kesejahteraan sehingga memiliki kehidupan yang layak dan kesejahteraan. Sebagai salah salah satu Kota yang ada di Provinsi Sumatera Utara, Kota Tebing Tinggi menduduki peringkat ketiga jumlah penduduk miskin Kota tertinggi diSumatera Utara Pada tahun 2020. Penelitian ini dilakukan dilakukan di Keluarahan Bandar Utama, Kecamatan Tebing Tinggi Kota, Kota Tebing Tinggi, adapun beberpa ahal yang diteliti yaitu apakah ada pengaruh dari pelayanan sosial, bantuan sosial dan permukiman terhadap program keluarga harapan (PKH) dan kesejahteraan masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh program keluarga harapan (PKH) dan ksejahteraan masyarakat. Jumlah sampel yang digunakan 227 KPM data yang dikumpulkan dengan menyebarkan angket dan pengelolahan data menggunkan SEM (Struktural Equation Modeling) menggunakan software Amos. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan dengan uji hipotesis variabel pelayanan sosial, bantuan sosial dan permukiman berpengaruh secara signfikan terhadap program keluarga harapan (PKH). Selanjutnya variabel permukiman berpengaruh signifikan terhadap kesejahteraan masyarkat serta variabel pelayanan sosial dan bantuan sosial tidak berpengaruh signifikan terhadap kesejahteraan masyarakat. Sedangkan variabel kesejahteraan masyarakat tidak berpengaruh signifikan terhadap program keluarga harapan(PKH).

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Program keluarga harapan (PKH), kesejahteraan masyrakat, pelayanan sosial, bantuan sosial, dan permukiman.
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Faculty Social Sciences > Ekonomi Pembangunan
Depositing User: UNPAB Perpustakaan
Date Deposited: 09 Jan 2024 08:41
Last Modified: 09 Jan 2024 08:41
URI: http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/2555

Actions (login required)

View Item
View Item