Pengaruh Kualitas Audit Eksternal, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Sektor Industri Dan Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021”

Gea, Agnes Irland Menthika (2022) Pengaruh Kualitas Audit Eksternal, Profitabilitas Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Sektor Industri Dan Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021”. Other thesis, Fakultas Sosial Sain.

[thumbnail of AGNES IRLAND MENTHIKA GEA, 1815100290.pdf] Text
AGNES IRLAND MENTHIKA GEA, 1815100290.pdf

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah kualitas audit eksternal,profitabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap manajemen laba pada Perusahaan Sektor Industri dan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek
Indonesia Tahun 2018-2021. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode asosiatif dengan pengumpulan data melalui laporan keuangan.Sampel sebanyak 62 Perusahaan Sektor Industri dan Barang Konsumsi yang
Terdaftar di Bursa Efek Indonesia dan data dari tahun 2018 – 2021. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas audit eksternal secara parsial berpengaruh positif terhadap manajemen laba pada Perusahaan Sektor Industri dan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021. Profitabilitas secara parsial berpengaruh positif terhadap manajemen laba pada Perusahaan Sektor Industri dan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021. Ukuran perusahaan secara parsial berpengaruh
positif terhadap manajemen laba pada Perusahaan Sektor Industri dan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021. Kualitas audit eksternal, profitabilitas dan ukuran perusahaan secara simultan berpengaruh positif terhadap manajemen laba pada Perusahaan Sektor Industri dan Barang Konsumsi yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2018-2021.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Kualitas Audit Eksternal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan Dan Manajemen Laba
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Faculty Social Sciences > Akuntansi
Depositing User: UNPAB Perpustakaan
Date Deposited: 02 Aug 2023 07:13
Last Modified: 09 Jan 2024 02:51
URI: http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/2582

Actions (login required)

View Item
View Item