Lumban Raja, Timoria (2022) Analisis Pengaruh Persepsi Pelaku UMKM, Pengetahuan Akuntansi dan Skala Usaha Terhadap Penggunaan Informasi Akuntansi Pada UMKM Di Jalan Setia Budi Medan. Other thesis, Fakultas Sosial Sain.
TIMORIA LUMBAN RAJA, 1925100505.pdf
Download (5MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah persepsi pelaku UMKM, pengetahuan akuntansi dan skala usaha secara simultan berpengaruh terhadap penggunaan informasi akuntansi pada UMKM Jualan Bakso di Jalan Setia Budi Medan. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode
asosiatif denga pengumpulan data melalui kuesioner. Sampel sebanyak 42 responden. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa persepsi pelaku UMKM secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap penggunaan informasi
akuntansi pada UMKM Jualan Bakso di Jalan Setia Budi Medan. Pengetahuan akuntansi secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap penggunaan informasi akuntansi pada UMKM Jualan Bakso di Jalan Setia Budi Medan. Skala usaha secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap penggunaan informasi akuntansi pada UMKM Jualan Bakso di Jalan Setia Budi Medan. Persepsi pelaku UMKM, pengetahuan akuntansi dan skala usaha secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap penggunaan informasi akuntansi pada UMKM Jualan Bakso di Jalan Setia Budi Medan.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Persepsi pelaku UMKM, Pengetahuan Akuntansi, Skala Usaha Dan Penggunaan Informasi Akuntansi |
Subjects: | H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting |
Divisions: | Faculty Social Sciences > Akuntansi |
Depositing User: | UNPAB Perpustakaan |
Date Deposited: | 09 Jan 2024 04:37 |
Last Modified: | 09 Jan 2024 04:38 |
URI: | http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/2609 |