Sitorus, Suryani (2022) PENERAPAN METODE FIRST IN FIRST OUT (FIFO) DALAM RANCANGAN SISTEM INVENTORY DENGAN MENGGUNAKAN BAHASA PEMROGRAMAN PHP DAN DATABASE MYSQL DI TOKO GROSIRBANG IJAL. Other thesis, Fakultas Sain dan Teknologi.
SURYANI SITORUS, 1814370161.pdf
Download (9MB)
Abstract
Penggunaan komputer pada berbagai kehidupan dengan berbagai komunitas adalah salah satu hal yang sangat penting. Bahkan bisa disimpulkan bahwa komputer merupakan media penghasil informasi yang dapat membantu pekerjaan rumit seorang user. Tidak hanya dalam lingkungan kerja, namun juga dalam kehidupan seharihariSetiap perusahaan harus siap bersaing dengan perusahaan lainnya agar dapat mempertahankan eksistensi dan mengembangkan perusahaannya. Perusahaan harus
dapat mengelola data yang dimiliki dengan cepat dan akurat. Karena pentingnya persediaan, maka toko harus menerapkan metode penilaian persediaan yang tepat. Metode persediaan yang cocok pada toko ini yaitu metode FIFO. Pada metode FIFO, persediaan barang yang dijual harganya didasarkan pada harga menurut urutan pertama masuk Pengendalian persediaan juga merupakan fungsi manajerial yang sangat penting karena biaya untuk persediaan melibatkan investasi yang cukup besar.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sistem Informasi, First In First Out,Inventory |
Subjects: | Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science |
Divisions: | Faculty of Science and Technology > Sistem Komputer |
Depositing User: | UNPAB Perpustakaan |
Date Deposited: | 02 Aug 2023 04:19 |
Last Modified: | 11 Jan 2024 07:45 |
URI: | http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/2711 |