“Analisis Efektivitas dan Efisiensi Pajak Hotel dan Pajak Restoran dalam Rangka Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Kota Binjai

A., Maulidina F. “Analisis Efektivitas dan Efisiensi Pajak Hotel dan Pajak Restoran dalam Rangka Meningkatkan Pendapatan Asli Daerah Kota Binjai.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
MAULIDINA FAJRIANI AKHMAR.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur efektivitas pajak hotel dan pajak restoran
Kota Binjai, mengukur efisiensi pemungutan pajak hotel dan pajak restoran Kota
Binjai, dan mengetahui kontribusi pajak hotel dan pajak restoran terhadap PAD
Kota Binjai. Penelitian ini menggunakan teknik analisis efektivitas pajak, analisis
efisiensi pajak dan analisis kontribusi pajak. Hasil analisis perhitungan efektivitas
pajak menunjukkan bahwa kriteria efektivitas pajak hotel dikategorikan cukup
efektif dan kriteria efektivitas pajak restoran dikategorikan sangat efektif. Hasil
analisis perhitungan efisiensi pajak menunjukkan bahwa kriteria efisiensi pajak
hotel dan pajak restoran dikategorikan sangat efisien. Hasil analisis perhitungan
kontribusi pajak hotel terhadap PAD dikategorikan sangat kurang memberikan
kontribusi dan pajak restoran terhadap PAD dikategorikan kurang memberikan
kontribusi.

Item Type: Article
Depositing User: Unnamed user with email tama@pancabudi.ac.id
Date Deposited: 16 Jun 2022 02:54
Last Modified: 16 Jun 2022 02:54
URI: http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/404

Actions (login required)

View Item
View Item