T., Sika Sina Rina ANALISIS DETERMINAN KREDIT DALAM MEMPENGARUHI PERTUMBUHAN EKONOMI NEGARA ASIA TENGGARA EMERGING MARKET.
SIKA SINA RINA TARIGAN.pdf
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan menganalisis determinan kredit dalam mempengaruhi
pertumbuhan ekonomi negara asia tenggara emerging market(Indonesia, Vietnam,
Thailand, Malaysia dan Singapura). Dimana kebijakan variabel moneter (kredit dan PDB).
Kemudian variabel SBK, NPL, JUB, LDR, CAR, INF dan KURS Model analisis data
dalam penelitian ini adalah Regresi Simultan dan Panel ARDL. Penelitian ini
menggunakan data sekunder atau time series yaitu dari tahun 2009 sampai tahun 2018
untuk metode analisis Simultan. Sedangkan untuk metode Panel dari tahun 2000 sampai
2018. Hasil analisis simultan nilai probabilitas Jarque-Bera test (JB) > alpha 0,05 maka
data dikatakan normal dan pengaruh variabel secara 2 persamaan simultan dilakukan
dengan memakai model Two-Stage Least Squares. Kemudian hasil Panel ARDL
menunjukkan bahwa secara panel jumlah uang beredar mampu mengendalikan PDB di 5
negara emerging market namun tidak stabil pada jangka pendek, dan jangka panjang.
Item Type: | Article |
---|---|
Divisions: | |
Depositing User: | Unnamed user with email tama@pancabudi.ac.id |
Date Deposited: | 16 Jun 2022 08:01 |
Last Modified: | 16 Jun 2022 08:01 |
URI: | http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/576 |