Pengaruh Kompensasi, Motivasi, Kepuasan Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Bagian Organisasi dan Tatalaksana Sekretariat Daerah Kota Medan

Sinaga, W.L Pengaruh Kompensasi, Motivasi, Kepuasan Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Bagian Organisasi dan Tatalaksana Sekretariat Daerah Kota Medan.

[thumbnail of Skripsi] Text (Skripsi)
WIDYA LESTARI SINAGA.pdf

Download (3MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengtahui pengaruh kompensasi, motivasi, kepuasan kerja dan lingkungan kerja terhadap kinerja pegawai. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 35 orang dan sampel berjumlah 35 responden. Penelitian ini di lakukan di data on corp dengan data primer yang diperoleh melalui penyebaran kuesioner. Teknik analisi data yang digunakan pada penelitian ini adalah regresi linear berganda dan dioperasikan melalui SPSS 16.0. Hsil penelitiahn menunjukkan bahwa kompensasi, motivasi, kepuasan kerja berpengaruh simultan terhadap kinerja pegawai, namun lingkungan kerja tidak berpengaruh secara simultan terhadap kinerja pegawai.

Item Type: Article
Depositing User: putra
Date Deposited: 16 Jun 2022 09:26
Last Modified: 16 Jun 2022 09:26
URI: http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/662

Actions (login required)

View Item
View Item