Dahliani PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENGURUSAN SURAT TANAH BERBASIS WEB DI DESA AEK BATU KECAMATAN TORGAMBA.
DAHLIANI (1714370409).pdf - Published Version
Download (9MB)
Abstract
Proses pengurusan surat tanah / lahan di Desa Aek Batu Kecamatan Torgamba
sistem yang berjalan di desa Aek Batu saat ini masih menggunakan aplikasi
Microsoft word. Selain itu pelayanan pembuatan surat tanah dalam
pelaksanaannya masih cukup rumit karena tidak transparannya informasi
mengenai standar operasi pelayanan dan persyaratan pelayanan serta kurangnya
partisipasi masyarat dan belum ada kepastian mengenai waktu selesai dan biaya
yang harus di keluarkan belum jelas. Hal inilah yang menyebabkan warga desa
kurang berminat melakukan pengurusan surat kepemilikan tanah di kantor kepala
desa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang sistem informasi
pengurusan surat tanah menggunakan bahasa pemrograman PHP dan untuk
database MySQL serta menggunakan beberapa aplikasi pendukung seperti
Balsamiq Mockup untuk mempercantik tampilan rancangan dan CSS untuk
tampilan halaman website.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Desa Aek Batu, MySQL, PHP, Surat Tanah |
Divisions: | Faculty of Science and Technology > Teknik Komputer |
Depositing User: | bancin bancin |
Date Deposited: | 20 Jun 2022 02:53 |
Last Modified: | 20 Jun 2022 02:53 |
URI: | http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/1543 |