Ahmad, Z Analisa Perbaikan Drop Tegangan JTR dengan Menggunakan Metode Trafo Sisip dan Uprating Kabel Berbasis Simulasi ETAP 12.6.0 di PT. PLN (Persero) UP3 Lubuk Pakam ULP Perbaungan.
AHMAD ZULFADLI_opt.pdf
Download (4MB)
Abstract
Sistem kelistrikan di Dusun Kenari disuplay dari trafo distribusi PR 072 melalui penyulang PU.08. Trafo PR 072 berlokasi di Jalan Melati Desa Melati II yaitu dengan kapasitas 160 kVA yang digunakan untuk menyuplay daya listrik ke daerah Dusun Nangka. Berdasarkan hasil pengukuran yang telah dilakukan didapatkan nilai tegangan rendah di daerah Dusun Nangka yaitu 170 Volt terhadap tegangan sumber satu phasa ke netral (226 V) dan terjadi di saat beban puncak atau dengan kata lain drop tegangan. Menurut SPLN 1:1995, toleransi tegangan Saluran Pelayanan(SP)adalah +5% dari tegangan standar tegangan rendah pada sisipangkal dan -10% pada sisi ujung. Pada jam 19.00 saat terjadi beban puncak, konsumen tidak bisa menyalakan alat elektronik seperti pompa air, kulkas, AC dan lainnya. Dengan kondisi seperti itu dilakukan perlu adanya simulai ETAP 12.6.0 untuk melakukan perbaikan yaitupembangunan trafo sisip dan uprating HUTR 3x35mm2+ 1x25mm2 menjadi 3x70mm2+ 1x50mm2pada daerah tersebut. Untuk itu dibuat beberapa asumsi yaitu dengan perhitungan secara pengukuran langsung dan simulai sehingga nilai tegangan rendah di daerah tersebut yaitu 219 Volt. Kata Kunci :Drop Tegangan, Etap 12.6.0, Perbaikan Jaringan
Item Type: | Article |
---|---|
Divisions: | Faculty of Science and Technology > Agroteknologi |
Depositing User: | putra |
Date Deposited: | 15 Jun 2022 03:24 |
Last Modified: | 15 Jun 2022 03:24 |
URI: | http://eprints.pancabudi.ac.id/id/eprint/203 |